Electronic Resource
E-book Selamatkan Pohon Kita!
Siang itu jam pelajaran di sekolah hampir selesai dan murid-murid boleh pulang kalau bel sekolah berbunyi. Namun, Kumuda merasa khawatir. Pohon
kesayangannya akan ditebang karena sekolah mau membangun taman bermain baru
Sumber : https://badanbahasa.kemendikdasmen.go.id/produk-detail/3432/terjemahan-buku-cerita-anak
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain